Senin, 22 September 2014

Soal Kelas 6 SD, Bumi dan Alam Semesta

Soal Kelas 6 SD, Bumi dan Alam Semesta




Soal Pilihan Ganda :
1. Planet yang disebut bintang barat atau bintang timur adalah . . . .
a. Venus
b. Merkurius
c. Saturnus
d. Yupiter

2. Planet tata surya yang lebih dekat dengan bumi adalah . . . .
a. Mars
b. Saturnus
c. Yupiter
d. Venus

3. Gerakan planet mengelilingi matahari membentuk . . . .
a. lingkaran
b. elips
c. garis sejajar
d. segitiga

4. Di bawah ini termasuk kelompok planet dalam, yaitu . . . .
a. Merkurius, Venus
b. Venus, Mars
c. Mars, Yupiter
d. Yupiter, Uranus

5. Planet yang mempunyai satelit terbanyak adalah . . . .
a. Bumi
b. Saturnus
c. Uranus
d. Yupiter

6. Waktu edar terlama dimiliki oleh planet . . .
a. Pluto
b. Yupiter
c. Uranus
d. Saturnus
7. Susunan yang terdiri dari matahari dan benda-benda langit lainnya yang mengelilingi matahari sebagai pusatnya adalah . . . .
a. bintang
b. planet
c. orbit
d. tata surya

8. Benda langit yang berukuran kecil dan beredar mengelilingi matahari dalam lintasan yang tidak tetap adalah . . . .
a. meteroid
b. komet
c. asteroid
d. satelit

9. Bumi merupakan planet yang dapat didiami oleh makhluk hidup, karena . . . .
a. mempunyai udara dan air
b. ukurannya sangat benar
c. mempunyai gaya gravitasi
d. letaknya dekat dengan matahari

10. Pernyataan yang benar bila komet mendekati matahari adalah . . . .
a. ekornya mendekati matahari
b. ekornya terbentang ke belakang
c. ekor komet main pendek
d. komet menjadi tak tampak

11. Terjadinya siang dan malam akibat dari . . .
a. rotasi bumi
b. rotasi bulan
c. revolusi bumi
d. revolusi bulan

12. Letak bulan, bumi, dan matahari pada saat terjadi gerhana bulan adalah . . . .
a. bulan berada di antara matahari dan bumi
b. bumi berada di antara matahari dan bulan
c. matahari berada di antara bumi dan bulan
d. bulan berada dekat sekali dengan matahari

13. Akibat rotasi bumi, antara lain terjadi . . .
a. perbedaan waktu
b. perbedaan tempat
c. pergantian musim
d. perbedaan iklim

14. Salah satu akibat dari revolusi bumi adalah terjadinya . . . .
a. perbedaan waktu
b. pergantian musim
c. pergantian siang dan malam
d. gerak semu matahari

15. Peredaran bumi mengelilingi matahari disebut . . . .
a. revolusi
b. rotasi
c. kala revolusi
d. kala rotasi

16. Pada saat gerhana matahari, bagian bumi yang kena penumbra mengalami gerhana . . . .
a. matahari total
b. matahari sebagian
c. matahari semu
d. matahari tiga perempat

17. Bumi berevolusi mengelilingi matahari selama . . . .
a. 366 hari
b. 365 hari
c. 365,5 hari
d. 365,25 hari

18. Bulan berevolusi mengelilingi bumi selama . . . .
a. 1365, 5 hari
b. 365,25hari
c. 29,5 hari
d. 29,25 hari

19. Kalender Masehi dibuat berdasarkan . . . .
a. perputaran bulan mengelilingi bumi
b. perputaran bumi mengelilingi matahari
c. perputaran bumi dan bulan mengelilingi matahari
d. perputaran matahari mengelilingi bumi

20. Berikut ini yang menjadi pusat tata surya adalah . . . .
a. Bumi
b. Bulan
c. Matahari
d. Komet

21. Planet yang lintasannya dekat dengan Matahari adalah . . . .
a. Merkurius
b. Yupiter
c. Bumi
d. Mars

22. Planet yang paling besar dalam tata surya kita adalah . . . .
a. Venus
b. Neptunus
c. Yupiter
d. Merkurius

23. Berikut ini yang bukan termasuk planet luar adalah . . . .
a. Mars
b. Venus
c. Saturnus
d. Yupiter

24. Kala rotasi Bumi adalah . . . .
a. 365,3 hari
b. 23,9 hari
c. 243,0 hari
d. 23,9 jam

25. Planet yang mendapat julukan sebagai bintang kejora adalah . . . .
a. Venus
b. Merkurius
c. Bumi
d. Uranus

Link Soal-Soal SD :
Soal Kelas 6 SD, Koordinat
Soal kelas 6 SD, Volume dan Debet
Soal Kelas 6 SD, Bilangan Bulat
Soal Kelas 6 SD, Bumi dan Alam Semesta
Soal Kelas 6 SD, Gaya dan Energi



Soal Kelas 6 SD, Gaya dan Energi
Soal Kelas 6 SD, Faktor Penyebab Perubahan Benda
Soal Kelas 6, Hubungan Sifat Hantaran dan Kegunaan...
Soal Kelas 6 SD, Pelestarian Makhluk Hidup
Soal Kelas 6 SD, Pengaruh kegiatan Manusia terhada...
Soal Kelas 5 SD, Perkembangan Makhluk Hidup
Soal Kelas 6 SD, Ciri Khusus Makhluk Hidup
Soal Kelas 5 SD, Volume Kubus dan Balok
Soal Kelas 5 SD, Trapesium dan Layang-layang
Soal Kelas 5 SD, Satuan Ukuran
Soal Kelas 5 SD, KPK dan FPB
Soal Kelas 5 SD, Operasi Hitung
Soal Kelas 5 SD, Bumi dan Alam Semesta



Soal Kelas 5 SD, Cahaya
Soal Kelas 5 SD, Gaya dan Pesawat Sederhana
Soal Kelas 5 SD, Benda dan Sifatnya
Soal Kelas 5 SD, Adaptasi
Soal Kelas 5 SD, Tumbuhan Hijau
Soal Kelas 5 SD, Fungsi Organ Tubuh Manusia dan He...
Soal Kelas 4 SD, Bilangan Romawi
Soal Kelas 4 SD, Bilangan Bulat
Soal Kelas 4 SD, Keliling dan luas bangun datar
Soal kelas 4 SD, Sudut Panjang dan Berat
Soal Kelas 4 SD, Kelipatan dan Fakor



Soal Kelas 4 SD, Operasi Hitung
Soal Kelas 4 SD, Masalah Sosial
Soal Kelas 4, Perkembangan Teknologi
Soal Kelas 4 SD, Koperasi
Soal Kelas 4, Kegiatan Ekonomi berdasar Potensi da...
Soal Kelas 4 SD, Sikap Kepahlawanan dan Patriotism...
Soal Kelas 4 SD, Peninggalan Sejarah
Soal Kelas 4 SD, Keaneragaman Suku dan Budaya Sete...
Soal Kelas 4 SD, Sumber Daya Alam dan Kegiatan Eko...
Soal Kelas 4 SD, Kenampakan Alam dan Ragam Sosial
Soal Kelas 4 SD, Peta
Soal Kelas 4 SD, Sumber Daya Alam
Soal Kelas 4 SD, Kenampakan Permukaan Bumi dan lan...
Soal Kelas 4 SD, Energi dan Perubahanya



Soal Kelas 4 SD, Gaya
Soal Kelas 4 SD, Benda dan Sifatnya
Soal Kelas 4 SD, Hubungan antar Makhluk hidup
Soal Kelas 4 SD, Pengelompokkan Hewan
Soal Kelas 4 SD, Bagian Tumbuhan
Soal Kelas 4 SD, Bagian Tubuh Manusia dan fungsiny...
Soal Kelas 3 SD, Bangga sebagai bangsa Indonesia
Soal Kelas 3 SD, Harga diri
Soal kelas 3 SD, Norma di Masyarakat
Soal Kelas 3 SD, Sumpah Pemuda
coba
Soal Kelas 3, Luas dan Keliling
Soal Kelas 3 SD, Pengukuran
Soal Kelas 3 SD, Bilangan
Soal Kelas 3 SD, Uang
Soal Kelas 3 SD, Jual Beli
Soal kelas 3 SD, Kekerjaan
soal kelas 3 SD, kerjasama
Soal Kelas 3 SD, Denah dan Peta
Soal Kelas 3 SD, Lingkungan Sekitar Kita
Soal Kelas SD, Sumber Daya Alam
Soal Kelas SD, Sumber Daya Alam
Soal Kelas SD, Cuaca
Soal Kelas 3 SD, Permukaan Bumi
Soal kelas 3 SD, Gerak Benda dan Energi
Soal kelas 3 SD, Benda dan Sifatnya



Soal Kelas 3 SD, Kesehatan Lingkungan
Soal Kelas 3 SD, Perubahan pada Makhluk Hidup
Soal Kelas 3 SD, Makhluk Hidup
Soal SD Kelas 2, Budi Pekerta
Soal Kelas 2 SD, Musyawarah
Soal Kelas 2 SD, Lingkungan
Soal Kelas 2, Gotong Royong
Soal Kelas 2, Unsur-unsur Bangun datar
Soal Kelas 2 SD, Perkalian dan Pembagian
Soal Kelas 2 SD, Pengukuran, Waktu, Panjang, Berat...
Soal Kelas 2 SD, Bilangan
Soal Kelas 2 SD, Kerjasama di Lingkungan tetangga
Soal Kelas 2, Malaksanakan Peran Keluarga
Soal Kelas 2, Kedudukan dan Peran Anggota Keluarga...
Soal Kelas 2, Peristiwa Penting dalam Keluarga
Soal Kelas 2, Dokumen sebagai sumber cerita
Soal Kelas 2, Koleksi Benda Berharga



Soal Kelas 2, Pengaruh Matahari terhadap Bumi
Soal Kelas 2 SD, Sumber Energi dan Kegunaanya
Soal Kelas 2, Bentuk dan Wujud Benda
Soal Kelas 2 SD, Tempat Makhluk Hidup
Soal Kelas 2 SD, Bagian tubuh hewan dan Tumbuhan
Soal Kelas 1 SD, Kewajiban Anak
Soal Kelas 1 SD, Hak Anak
Soal Kelas 1 SD, Tata Tertib
Soal Kelas 1 SD, Hidup Rukun
Soal Kelas 1 SD, Bangun datar
Soal Kelas 1 SD, Berat Benda
Soal Kelas 1 SD, Operasi Hitung
Soal Kelas 1 SD, Bangun Ruang
Soal Kelas 1 SD, Pengukuran waktu, panjang dan Ber...
Soal Kelas 1 SD, Penjumlahan dan Pengurangan
Soal Kelas 1 SD, Bilangan
Soal Kelas 1 SD, Kebersihan
Soal Kelas 1 SD, Lingkungan
Soal Kelas 1 SD, Peristiwa Penting dalam keluarga
Soal Kelas 1 SD, Hidup Rukun
Soal Kelas 1 SD, Kasih sayang
Soal Kelas 1 SD, Pengalaman
Soal Kelas 1 SD, Identitas diri
Soal Kelas 1 SD, Benda langit dan Cuaca
Soal Kelas 1 SD, Gerak Benda Energi
Soal Kelas 1 SD, Benda Disekitar Kita
Soal Kelas 1 SD Lingkungan Sehat
Soal Kelas 1 SD Memelihara Kesehatan Tubuh
Soal Anggota Tubuh kelas 1 SD




    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar